Mau I’tikaf Ramadhan tapi Sedang Haid, Inilah Amalan Penggantinya

 Mau I’tikaf Ramadhan tapi Sedang Haid, Inilah Amalan Penggantinya

Ilustrasi: Jamaah I’tikaf Ramadhan di Masjid Istiqlal Jakarta. [foto: ANTARA]

Berdasarkan ketentuan ini, wanita yang sedang haid tidak diperbolehkan untuk melakukan i’tikaf di masjid, baik di sepuluh malam terakhir bulan Ramadhan maupun di waktu lainnya.

Amalan Pengganti bagi Wanita Haid

Meskipun tidak bisa melakukan i’tikaf, wanita yang sedang haid tetap dapat meraih keutamaan malam Lailatul Qadar dengan berbagai amalan lain, seperti:

1. Memperbanyak dzikir dan mengingat Allah
2. Memanjatkan doa dan istighfar
3. Bershalawat kepada Nabi Muhammad Saw
4. Mendengarkan kajian Islam atau bacaan Al-Qur’an
5. Bersedekah kepada yang membutuhkan

Nah, dengan mengamalkan ibadah-ibadah tersebut, wanita haid tetap bisa mendapatkan keberkahan malam-malam terakhir Ramadhan dan meraih pahala yang besar. [ANTARA]

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

3 × one =